Langkah #10 Admin eRapor - Menu Rekap Kehadirian Siswa

Langkah-langkah Menggunakan Menu Rekap Kehadiran Siswa

Data Kito - Artikel ini di buat untuk memberikan tutorial atau langkah-langkah bagi admin erapor dalam mengerjakan Aplikasi erapor SMA yang di kelurakan oleh Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Atas, pada artikel ini akan menjelaskan Langkah-langkah dalam menggunakan menu rekap kehadiran siswa pada Aplikasi Erapor SMA.

1. Grafik Nilai Siswa

Berikut ini langkah-langkah melihat Menu Rekap Kahiran Siswa pada  Aplikasi eRapor SMA :
  1. Login menggunakan akun Admin pada aplikasi eRapor SMA
  2. Klik Menu Rekap Kehadiran Siswa pada kolom (Nomor 1)
  3. Pilih Kelas kolom (Nomor 2), maka akan di tampilkan rekap kehadiran seluruh siswa pada kelas tersebut.

Berlangganan update artikel terbaru

Belum ada Komentar untuk "Langkah #10 Admin eRapor - Menu Rekap Kehadirian Siswa"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel